1.- Blok Teks yang akan anda jadikan tabel.
2. Lalu klik menu ribbon (Insert).
3. Kemudian Klik (table).
4. Lalu popup menu yang di tampilkan pilih item (Convert Text To Table).
5. Lalu anda akan diberikan (dialog Convert Text To Table) Untuk proses konversi teks ke Tabel.
6. Kemudian pada bagian (Separate text at) Anda pastikan opsi yang dipilih adalah (Commas) Karena kita memiliki data teks yang di pisahkan menggunakan separator Koma “,”, Jika data anda memiliki separator atau Pemisah, Dan yang lain isikanlah dengan pemisah tersebut.
7. Kemudian pastikan bahwa semua telah di Isikan dengan benar, Lalu klik Ok.
8. Tabel data yang berasal dari teks tersebut akan ada pada dokumen anda. Dan anda tinggal melakukan pengeditan untuk mempercantik tampilan tabel tersebut.
Sekian saja terimakasih anda telah membaca Tips Mudah Konversi Teks Menjadi Tabel di Microsoft Word ini, Semoga anda berhasil dan bermanfaat untuk kita semua. Sebagai sumber artikel ini ucapan terimakasih saya http://www.cara.aimyaya.com By http://karya-mandau.blogspot.com/2012/12/tips-mudah-konversi-teks-menjadi-tabel.html
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar